Kini telah hadir tablet android keluaran terbaru dari acer, yaitu iconia A500. Tablet android ini telah menggunkan oS android honeycomb. Jelas berbeda dengan tablet android lain yang biasa hanya menggunakan oS android froyo, yang notabene Os android froyo ini digunakan untuk ponsel bukan untuk tablet.
Banyak teman-teman yang menginstall android froyo pada laptopnya hingga harus merusak os bawaannya, namun hasilnya tidak optimal, karena pada dasarnya os ini memang milik ponsel. Namun kini Os untuk tablet telah dikeluarkan, yaitu Os android honeycomb.
Os honeycomb ini manteb banget buat main game dan lain halnya. ane juga pengen coba nih, install android honeycomb di laptop ane.